Exspo Gebyar Prestasi Kurikulum Merdeka 2024 di Alun-Alun Lumajang

Lumajang, 13 Desember 2024. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lumajang menyelenggarakan Kegiatan Exspo Gebyar Prestasi Kurikulum Merdeka Se-Kabupaten Lumajang yang terdiri dari SD dan SMP baik negeri maupun swasta. Ekspo Gebyar Prestasi Kurikulum Merdeka ini dilaksanakan di Alun-alun lumajang yang diikuti oleh seluruh sekolah SD dan SMP se-Kabupaten Lumajang baik negeri maupun swasta. Pelaksanaan sekolah […]